Ide Kewirausahaan

Deskripsi :

Tugas Kewirausahaan ini merupakan langkah awal untuk terciptanya jiwa kewirausahan. Tugas ini berupa rancangan usaha di atas kertas yang selanjutnnya akan dipamerkan sebagai bentuk apresiasi dan motivasi untuk berwirausaha.

Tujuan :
  1. Sebagai langkah nyata penerapan nilai SPOT, khususnya poin kewirausahaan.
  2. Sebagai stimulus untuk berwirausaha.
Peraturan :

Satu laskar ada dua kelompok putra dan dua kelompok putri.

Pengumpulan :
  • Individu : Ditulis di buku tugas
  • Kelompok : Ditulis tangan sekreatif mungkin di kertas A4 maksimal satu lembar.
  • Dikumpulkan kepada PJL masing-masing tanggan 19 September pukul 08.01 WIB.
Format dan Isi :
  • Ide dari barang yang akan dijual.
  • Keunggulan dari barang yang akan dijual.
  • Anggaran untuk dana atau modal awal bisnis (modal maksimal seratus ribu rupiah)
  • Lebih baik jika menggunakan gambar.
Hasil ide akan dipasang di Galeri Kewirausahaan tanggal 20 September 2010 dan 21 September 2010. Harap dibuat sekreatif mungkin karena akan berpengaruh terhadap poin laskar.


Contact Person :
Pryo Adi Lukito (085695767739)

1 komentar: